Posted by : Adib HIlmi L. 8 March 2015

Pramuka 
  



Kegiatan ini adalah salah satu musuh murid kls 7 dan 8 ,dan tidak memungkiri saya pun membencinya wkwkwk. Dan hampir setiap kita mengikuti pramuka kita selalu mendengar kata-kata keluhan dari teman kita, "Panas- panas kok disuruh baris, emg lo siapa gw  ?".Akan tetapi dibalik semua hal yang diajarkan pramuka saya merasakan manfaatnya, yaitu saya menjadi lebih mandiri.jadi jangan disia siain y kesempatan tersebut :D      dan apakah kalian tau latar belakang berdirinya pramuka?nih saya kasih tau

Latar Belakang Berdirinya Pramuka :
Gerakan Pramuka atau Kepanduan di Indonesia telah dimulai sejak tahun 1923 yang ditandai dengan didirikannya (Belanda) Nationale Padvinderij Organisatie (NPO) di Bandung. Sedangkan pada tahun yang sama, di Jakarta didirikan (Belanda) Jong Indonesische Padvinderij Organisatie (JIPO). Kedua organisasi cikal bakal kepanduan di Indonesia ini meleburkan diri menjadi satu, bernama (Belanda) Indonesische Nationale Padvinderij Organisatie (INPO) di Bandung pada tahun 1926. Pendirian gerakan ini pada tanggal 14 Agustus 1961 sedikit-banyak diilhami oleh Komsomol di Uni Soviet. Organisasi Kepanduan Indonesia di seputaran tahun 1920-an. Pada tanggal 26 Oktober 2010, Dewan Perwakilan Rakyat mengabsahkan Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2010 tentang Gerakan Pramuka. Berdasarkan UU ini, maka Pramuka bukan lagi satu-satunya organisasi yang boleh menyelenggarakan pendidikan kepramukaan. Organisasi profesi juga diperbolehkan untuk menyelenggarakan kegiatan kepramukaan.

Leave a Reply

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

Weekly most viewed

Labels

Powered by Blogger.

Visitor

- Copyright © 2015 Adib Hilmi IX 5/02 - Oreshura - Powered by Blogger - Designed by Adib Hilmi -